Kapolsek Wanasalam Polres Lebak Bagikan Sembako untuk 50 Penerima

    Kapolsek Wanasalam Polres Lebak Bagikan Sembako untuk 50 Penerima
    Lebak, PublikBanten id Wanasalam - Bakti Sosial dari Kapolres Lebak yang diwakili oleh Kapolsek Wanasalam dan Anggota kepada warga masyarakat Sekitar Kampung Sukatani Desa Sukatani Kecamatan Wanasalam Kabupaten Lebak. Kamis 03/10/2024.
     
     
    Kapolres Lebak AKBP Suyono, S.I.K Pada hari Kamis tanggal 03 Oktober 2024 Pukul 10.00 Wib, menyampaikan, ” Iya hari ini Kapolsek Wanasalam sedang ada kegiatan Bakti Sosial menyalurkan Sembako di Kampung Sukatani Desa Sukatani Kecamatan Wanasalam.ucap Kapolres Lebak.
     
     Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Kapolsek Wanasalam dan di bantu oleh Anggota, di antaranya, Aipda Dede ( Kanit Binmas), Bripka Rigito ( Bhabinkamtibmas) Briptu Rendi ( Bhabinkamtibmas). terang AKBP Suyono, S.I.K.
    Selanjutnya Iptu Hery Susanto, SH., M.M Memberikan Himbauan atau sosialisasi Mengajak masyarakat Kampung Sukatani Desa Sukatani Kecamatan Wanasalam Kabupaten Lebak, untuk tetap menjaga situasi Harkamtibmas dan Keamanan, Keselamatan, Ketertiban, dan Kelancaran Lalu Lintas (Kamseltibcarlantas) di daerah hukum Polsek Wanasalam Polres Lebak.
    Masih kata Kapolsek Wanasalam, kepada masyarakat Agar Aktifkan kembali Giat Siskamling di daerah Masing masing untuk menjaga Harkamtibmas.demi keamanan dan kenyamanan masyarakat.
    Usai Kapolsek Wanasalam Memberikan pesan Kamtibmas, acara di teruskan dengan Memberikan Bingkisan paket Sembako sebanyak 50 Paket, kepada keluarga penerima. Penyaluran bingkisan di salurkan dari pintu ke pintu.
     
    Kegiatan Bakti Sosial dari Kapolres Lebak selesai pada pukul 11.30 Wib, berlangsung dengan lancar dan tertib. Semoga dengan bantuan sembako ini bisa meringankan kebutuhan masyarakat penerima, Tutup Iptu Herry Susanto, SH.M.M.
      ( Red )

    kapolsek wanasalam polres lebak bagikan sembako untuk 50 penerima
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    Melaksanakan Giat Upacara Hari Kesaktian...

    Artikel Berikutnya

    Sosialisasi Pengawas Pemilu Serentak tahun...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TMMD Ke-122 Kodim Mappi Resmi Ditutup
    Hendri Kampai: Jika Rp.1000 per Hari Duit Rakyat untuk Kesehatan, Kira-kira Cukup Gak?
    Dandim 1805/Raja Ampat Paparkan Hasil Capaian Pelaksanaan Program TMMD Ke-122 Kepada Kasdam XVIII/Kasuari
    Ketika Presiden Turun Gunung
    Pembangunan Rabat Beton Jalan penghubung Tiga Desa Mendapat Apresiasi Warga Dan Tokoh Masyarakat
    Buntut Dugaan Lambannya Penanganan Bencana di Baduy, RPM Minta Inspektorat Lebak Jangan Tinggal Diam"
    Kasus Alih Fungsi Lahan Situ Ranca Gede Diduga Rugikan Negara Hingga 1 Triliun Rupiah, Forwatu Banten Layangkan Surat Aksi Untuk Kepung Kantor Kejati
    Keluarga Ucapkan Terimakasih Pada Wartawan, Hamdani Asal Banten Hilang di Papua Akhirnya Pulang
    Keluarga Ucapkan Terimakasih Pada Wartawan, Hamdani Asal Banten Hilang di Papua Akhirnya Pulang
    Diduga 2 Pekerja Tewas dalam Sumur Tambang Batubara Ilegal di Desa Pamubulan
    Buntut Dugaan Lambannya Penanganan Bencana di Baduy, RPM Minta Inspektorat Lebak Jangan Tinggal Diam"
    Demi mendukung program pemerintah Kapolsek Cilograng Akp Asep Dikdik dan anggota kordinasi ke Korluh Pertanian
    Pemerintah Kabupaten Pandeglang Lakukan Pelatihan Simulasi Evakuasi Bencana di Desa Caringin
    Bhabinkamtibmas Polsek Bayah Polres Lebak Hadiri Musdes Pembahasan dan Penetapan APBDes TA. 2024 Desa Darmasari
    Sat Reskrim Polres Lebak Tetapkan Dua Tersangka Kasus Meninggalnya Anggota Sat Pol PP Lebak
    Guna Menjaga Kondusiftias wilayah menjelang Pilkada serentak Kapolsek Cilograng Akp Asep Dikdik dan anggota melaksanakan Giat Cooling sytem sambangi Ketua Ketua Panwascam
    Pelaku Berhasil diamankan Jajaran Sat Resnarkoba Polres Lebak Sembunyikan Shabu Dalam Bungkus Rokok
    Jawaban Kabid Disperindag Lebak Setelah 3 Hari Ditunggu Wartawan Siapa Inisial I

    Ikuti Kami