Gelar Sosialisasi Pilkada 2024, Aliansi Masyarakat Peduli Demokrasi (AMPD) bersama KPU Kabupaten Lebak

    Gelar Sosialisasi Pilkada 2024, Aliansi Masyarakat Peduli Demokrasi (AMPD) bersama KPU Kabupaten Lebak

    Lebak, PublikBanten id RangkasBitung -  Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk Materi dan edukasi dengan sasaran masyarakat pemilih pemula, Milenial, dan masyarakat umum.
    Dilaksanakannya kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan partisipasi masyarakat dalam Pilkada 2024 mendatang.

     sosialisasi bersama Aliansi Masyarakat Peduli demokrasi yang bertempat di Kecamatan sobang (Kamis, 25 Juli 2024)"  KPU Kabupaten lebak gelar kegiatan


    ketua Aliansi Anan Al-Jihad menyampaikan bahwa dengan adanya kegiatan yang dilaksanakan di beberapa titik ini memungkinkan  meningkatkan potensi partisipasi dalam pilkada 2024, “Saya yakin, dengan adanya kegiatan ini akan dapat meningkatkan partisipasi masyarakat dalam mengikuti pemilihan 2024 mendatang.

     Dengan Materi materi yang disampaikan kepada beberapa lintas generasi ini dipastikan bisa membawa peningkatan dan dampak yang baik” tegasnya.

    Selain itu, Anan sebagai ketua Aliansi Masyarakat peduli Demokrasi sangat mengapresiasi konsep kegiatan yang di buat oleh KPU kabupaten lebak. “Saya sangat mengapresiasi kegiatan yang di selenggarakan oleh KPU kabupaten lebak, dengan prinsip dan niatnya bisa mencakup sektor sektor pelosok bahkan hingga kecamatan sobang yang secara geografis terletak di penghujung Kabupaten” ungkapnya.

    Besar harapan Bagi AMPD agara kegiatan ini berjalan secara lancar dan baik di semua titik di kabupaten lebak.


    ( Kaperwil Banten*/ Red)

    gelar sosialisasi pilkada 2024 aliansi peduli demokrasi (ampd) bersama kpu kabupaten lebak
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Cilograng melakukan Giat sosial...

    Artikel Berikutnya

    Keluarga Mahasiswa Lebak Pw Rangkasbitung...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Diganti nya PJ. Bupati Lebak Menjelang Pilkada 2024 ,  Momen Yang tidak Tepat akan Di soal KUMALA
    Jaringan Aktivis Nusantara Minta APH Tindak Tegas Galian Tanah Curugbitung
    Hasil Fit And Propertest Uji Kepatutan dan Kelayakan Calon Anggota Komisi Informasi Diduga ditahan Komisi I DPRD Provinsi Banten
    Kanit Binmas Bripka Agus Hendriyana S.H melaksanakan Giat Anjangsana kepada Pegawai KUA Cilograng
    Menyambut Ulang Tahun Hari Bayangkara Ke 78 , Tokoh masyarakat/ Ketua Umum PERPAM H.Ade Imanuddin SH , MengApresiasi kinerja Kapolsek Pulosari IPDA Aap Ahmad Sapei dalam mengembangkan potensi Destinasi Wisata
    Tekan Angka Laka lantas Kanit Binmas Polsek Cilograng Bripka Agus Hendriyana S.H dan anggota melaksanakan Giat Gatur lalin
    FORWATU BANTEN Gelar TEKLAP AKSI di Lokasi Ranca Gede! Segera UNRAS depan Kejati Banten
    Kepala Desa Cikatomas menjawab soal Tidak Tranparansi Publik Anggaran Bumdes tahun anggaran 2022 - 2023
    Uang Zakat Ratusan Juta Diduga Digelapkan Oknum Pegawai Kemenag Lebak
    Kanit Binmas Polsek Cilograng Bripka Agus Hendriyana S.H melaksanakan Giat Rapat Pleno Terbuka tingkat Desa Gunungbatu
    Bhabinkamtibmas Polsek Bayah Polres Lebak Hadiri Musdes Pembahasan dan Penetapan APBDes TA. 2024 Desa Darmasari
    Sat Reskrim Polres Lebak Tetapkan Dua Tersangka Kasus Meninggalnya Anggota Sat Pol PP Lebak
    Guna Menjaga Kondusiftias wilayah menjelang Pilkada serentak Kapolsek Cilograng Akp Asep Dikdik dan anggota melaksanakan Giat Cooling sytem sambangi Ketua Ketua Panwascam
    Pelaku Berhasil diamankan Jajaran Sat Resnarkoba Polres Lebak Sembunyikan Shabu Dalam Bungkus Rokok
    Jawaban Kabid Disperindag Lebak Setelah 3 Hari Ditunggu Wartawan Siapa Inisial I

    Ikuti Kami